Pages
Timeline
- April 2022
- January 2022
- December 2020
- April 2020
- March 2020
- April 2019
- October 2014
- December 2013
- March 2011
- February 2011
- August 2010
- December 2009
- October 2009
- August 2009
- July 2009
- January 2009
- July 2008
- April 2008
- March 2008
- January 2008
- December 2007
- October 2007
- July 2007
- June 2007
- May 2007
- April 2007
- March 2007
- December 2006
- November 2006
- October 2006
- September 2006
- August 2006
- July 2006
- June 2006
- May 2006
- April 2006
- March 2006
- February 2006
- July 2005
- January 2005
- December 2004
- July 2004
Category Archives: Business & Society
Indonesia can lead G20 in sustainable energy transition
It may feel a bit like a strange case of Dr Jekyll and Mr Hyde when we speak highly of green energy and energy transition whilst at the same time scramble to secure coal supply. In the early weeks of 2022, the Indonesian government had to take measures to ensure that (coal-fired) electricity is not […]
Also posted in Climate Change, Editorial, Energy Tagged Indonesia
Merit-based vs. Populistic Government?
A hypothesis: A merit-based government could be perceived less successful in good times because it does not give what the people “want”, but protect their “needs”. Whereas in times of crisis, the merit-based government is able to deliver what the people truly needs.
Posted in Business & Society
Covid-19: leadership in convening the right experts
In the complex “war” against Covid-19, the wisdom of promptly allocating finite resources can only be achieved if leaders assemble and listen to credible experts. The leaders’ humility to admit lack of comprehension is a critical step towards saving humanity.
Posted in Business & Society Tagged Covid-19
“Sexy Killers” documentary:
Cleaning-up Civilization’s Combustion Chambers
Most of us in a modern society take electricity and clean air for granted. An hour of blackout and we will scramble to charge our mobiles, complain about the dysfunctional air conditioning, or missing a favorite television show. We feel we are entitled for the electricity services because we duly pay our monthly dues. As […]
Cross-Cultural Management
Komunikasi dan Manajemen Lintas Budaya
Semboyan Bhinneka Tunggal Ika memiliki dua elemen yaitu perbedaan dan kesatuan. Jangan kita menafikan perbedaan dengan hidup dalam ilusi bahwa terdapat satu budaya Indonesia, tetapi let’s cherish and manage the differences. Rule of thumb setiap kali kita berinteraksi dengan budaya-budaya yang berbeda adalah: it’s not right, it’s not wrong, it’s just different.
Also posted in Miscellaneous Tagged budaya, cross culture, komunikasi
Corporate Social Responsibility
Bukan Amal, Bukan Bonus!
Jangan sampai kita terus menerus terjebak dan terbolak balik di negara ini dimana kerusakan yang diakibatkan operasi sebuah perusahaan pertambangan malah ditanggung Negara sementara tanggung jawab negara menyejahterakan rakyat malah dilimpahkan kepada perusahaan. Hendaknya baik pejabat pemerintah dan aktor swasta memahami betul peran dan tanggung jawab masing-masing secara profesional. Sah-sah saja tokoh bisnis menjadi negarawan karena setiap warga Negara memiliki hak politik yang setara. Tapi mari kita pahami perbedaan kewajiban setiap elemen untuk mencegah distorsi tanggung jawab.
Masyarakat dalam Negara Lucu
Komunikasi Substansial vs. Komunikasi Sensasional
Sebagai penutup kisah komedi ini, hal lucu terakhir adalah meskipun masyarakat dan media disana sering sekali menunjuk jari kepada “yang salah” tapi sebenarnya kalau mau dicari siapa yang salah sebenarnya salah siapa? Kelucuan-kelucuan ini bagi orang lain mungkin memang benar-benar lucu. Sayang, kita tidak bisa ikut tertawa lepas karena saya dan Anda tahu negara dan masyarakat lucu itu negara dan masyarakatnya siapa.
Also posted in Indonesia Tagged komunikasi, negara lucu
Indonesia dalam Komunikasi Global
Demokrasi di Indonesia pun sangat patut dikomunikasikan lebih intensif dan proaktif oleh kita sendiri. Setelah pemilu tahun 2004, majalah The Economist menurunkan berita tentang pemilu Indonesia yang berlangsung relatif damai sebagai berita utama. Harian International Herald Tribune di bulan November 2006 ini pun menyebut Indonesia sebagai contoh demokrasi raksasa di Asia Tenggara, apalagi setelah kudeta militer di Thailand. Pada era orde baru kita sering dikritik habis-habisan tentang pelaksanaan demokrasi – tapi kini setelah semuanya jauh lebih demokratis, berita dan kesadaran tentang perbaikan demokrasi seakan-akan tenggelam di tengah berbagai masalah lainnya.
Also posted in Indonesia Tagged demokrasi, global, Indonesia, komunikasi
De-risking climate investments in energy transition